Swarnadwipa Jambi dalam Sejarah
Ini bukan tentang visi misi Gubernur Jambi Hasan Basri Agus dan Wakilnya, Fachrori Umar. Bukan pula soal Jambi Emas jilid II pada 2015 yang mulai digadang-gadang. Ini soal emas sungguhan. Ya emas, sebagai komoditas pertambangan yang ternyata (pernah) melimpah ruah di tanah Jambe. Inilah, Swarnadwipa!Catatan-catatan masa lampau menyebut pulau Sumatera sebagai Swarnadwipa. Daratan yang memiliki banyak emas. Ambil contoh prasasti Nalanda…