Walhi Jambi Helat Hari Bumi di RRI Jambi
TRIBUNJAMBI.COM, JAMBI - Walhi bersama sahabat Walhi memperingati hari bumi tanggal di depan RRI Telanai, Minggu (20/4). Acara diagendakan sejak pukul 07.00 hingga 09.00 WIB. Kegiatan ini dilaksanakan dipercepat dari jadwalnya sesungguhnya yakni 22 April 2014.Acara yang diselenggarakan adalah pentas musik, bagi-bagi balon bertuliskan jargon-jargon dan tanda tangan mendukung Hari Bumi. "Acaranya sebenarnya dadakan, tapi karena kawan-kawan sahabat Walhi semangat sekali…